Friday, July 20, 2012

Cara Melihat Daftar Database

Jika anda ingin melihat daftar database keseluruhan yang pernah anda buat di MYSQL , anda cukup mengetikkan query dengan format sebagai berikut

SHOW DATABASES;

maka akan muncul semua daftar database yang pernah anda buat di MYSQL tersebut.

selamat mencoba dan terus belajar.

tes kekonyolan

Cara Membuat Database Mysql

buat anda yang baru memulai belajar pemograman database MYSQL tentu anda sangat membutuhkan query untuk membuat database terlebih dahulu, disini saya ingin memberikan cara bagaimana untuk membuat database di MYSQL
caranya sangat mudah

ketik query dibawah ini

CREATE DATABASE nama_database;

contoh sederhana jika anda mau membuat database mahasiswa, maka buatlah database dengan cara seperti berikut

CREATE DATABASE mahasiswa;

maka otomatis database dengan nama mahasiswa telah dibuat.

semoga bermanfaat.

Saturday, July 7, 2012

PHP Koneksi Database Mysql

Buat anda yang baru belajar bahasa program PHP pasti anda sangat membutuhkan cara untuk koneksi ke database Mysql, berikut script yang anda harus buat supaya file PHP anda terhubung dengan database

<?php
$host = "localhost"; //nama host default biasanya localhost
$user = "root"; //username mysql
$pass = "password"; //password mysql
$db = "db_school"; //nama database

$konek = mysql_connect($host,$user,$pass); //script untuk koneksi ke mysql
if($konek){
$pilih = mysql_select_db($db,$konek); //use database
if($pilih){
echo "koneksi berhasil";
}
else{
echo "Gagal Terkoneksi dengan Database $db";
}
}
else{
echo "Gagal Terkoneksi ke Mysql";
}
?>


"SELAMAT MENCOBA!!!"